Postingan

PENDAPAT SAYA TENTANG PEMBELAJARAN DARING

Nama : Regita Kelas : X MIPA 3 NO.absen : 33 assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh kepada yang terhormat bu lizza dan teman - teman yang saya cintai. Kali ini saya akan memberikan pendapat pribadi untuk pembelajaran secara daring. Saya akan menuturkan pendapat saya dengan bahasa yang sopan. Untuk pembelajaran secara daring ini saja kurang suka dikarenakan banyak hal yang terbatas salah satunya media yang digunakan untuk belajar dan belajar secara daring maupun secara langsung itu sangat lah berbeda. Kalau saya sendiri lebih leluasa belajar secara tatap muka karna guru saat mengajar itu memili ekspresi yang terkadang bisa membuat saya hafal akan materi yang diajarkan. Namun beda hal nya dengan daring karena beberapa guru jarang melakukan zoom. Dan satu lagi,saya ingin memberikan saran ya bu🙏 yaitu lebih banyak lagi dalam menerangkan karna terkadang kami suka bingung kalau untuk belajar sendiri dan mencari materi sendiri. Terkadang pun saya sendiri sungkan untuk bertanya karena tak...

Pembahasan soal PAT

Gambar
Nama : REGITA kelas  : X MIPA 3 absen : 33 Pembahasan soal PAT kelas X semester 2 Question 1 1. Diketahui : a = i - 8j + 5k, b = 3i + 8j + 2k, c = -2i - 4j + 3k Ditanya : a + 2b - 3c = .....? Jawab : i - 8j + 5k + 2 (3i + 8j + 2k) - 3(- 2i - 4j + 3k) i -8j + 5k + 6i + 16j + 4k + 6i + 12j - 9k 13i + 20j Jadi, a + 2b -  3c adalah 13i + 20j 2. Pembahasan : Diketahui : a = (7, -4 ,p), b = (1, 8, -5), c = (1, -2, -3) Vektor b tegak lurus vektor a Ditanya : a - b - c = ....? Jawab : Vektor b tegak lurus vektor a ➡️ b.a = 0 (1, 8, -5) . (7, -4, p) = 0 1(7) + 8(-4) + -5(p) = 0 7+ (-32) + (-5p) = 0 -25 + (-5p) = 0 -5p = 25 p = -5 a - b - c =.... (7, -4, -5) - (1, 8, -5) - (1, -2, -3) (7 - 1 -1),(-4 - 8 + 2),(-5 + 5 + 3) (5, -10, 3) Jadi a - b - c yaitu (5, -10, 3) 3. Pembahasan : Diketahui : Xp = 11, Yp = 9 Xq = -4 , Yq = 1 PQ adalah sebuah vektor dengan titik pangkal P dan titik ujung Q Ditanya : Panjang  vektor PQ =....? Jawab : PQ = (Xq - Xp, Yq - Yp) PQ = (-4 - 11, 1- 9) PQ =...

Soal vektor dan pembahasan

Gambar
Nama : REGITA Kelas : X MIPA 3 Absen : 33

Pembahasan soal no.33

Gambar
Nama : Regita Kelas : X MIPA 3 Absen : 33 Soal vektor matematika Peminatan kelas X 

MASALAH KONTEKSTUAL YANG BERHUBUNGAN DENGAN VEKTOR

Gambar
Nama : Regita kelas : X MIPA 3 Assalamualaikum teman teman kembali lagi dengan saya Regita,oke kali ini saya akan menjabarkan tentang masalah kontekstual yang berhubungan dengan vektor. Pengertian Besaran Vektor Dalam Matematika dan fisika dikenal dua besaran, yaitu besaran vektor dan besaran skalar. Besaran skalar adalah besaran yang memiliki besar (magnitude) saja, misalnya waktu, suhu, panjang, luas, volume, massa dan sebagainya. Sedangkan, Besaran Vektor adalah besaran yang memiliki besar (magnitude) dan arah (direction), misalnya kecepatan, percepatan, gaya, momentum, momen, impuls, medan magnetik dan sebagainya. Vektor adalah suatu ruas garis berarah yang memiliki besaran (panjang, nilai) dan arah tertentu, dapat dinyatakan dalam grafis berikut. Bila u menyatakan garis berarah dari A ke B maka dituliskan lambang ( dibaca vektor AB mewakili vektor u, sedangkan AB adalah vektor yang pangkalnya A dan ujungnya B) 1. Dua buah vektor disebut sama jika dan hanya jika panjang dan arah ve...